Rizuka Rilis Single Baru, Angkat Pesan Cinta Tak Harus Memiliki

Rizuka kembali terjun ke dunia musik setelah sibuk menjalani syuting sinetron stripping dan melahirkan. Rizuka menandai kembalinya bermusik dengan merilis single 'Aku Pamit', yang sudah tayang diseluruh platform musik digital saat ini. Rizuka menyebut proses produksi lagu Aku Pamit, berjalan dengan cepat dibantu oleh temannya bernama Jason. "Lagu ini jadi dengan begitu saja. Berawal dari […]

Kemendikbudristek Mengumumkan 12 Karya Terbaik Inovasi Musik Nusantara 

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) mengumumkan dua belas karya terbaik Lomba Inovasi Musik Nusantara (Linmtara) 2021 yang digelar Direktorat Jenderal Kebudayaan bersama Yayasan Atma Nusantara Jati (Atsanti Foundation). Direktur Jenderal Kebudayaan Kemendikbudristek, Hilmar Farid mengapresiasi penuh terlaksananya seluruh rangkaian program Linmtara 2021 ini sebagai bentuk semangat pemajuan kebudayaan berbasis tradisi. “Semua peserta memberikan […]